Gempa Bali 13 Oktober 2011
berita terkini datang dari tanah dewata bali, dimana hari ini 13
oktober 2011 bali di guncang gempa dengan kekuatan 6,8 SR, pusat gempa
di bali hari ini terjadi di kedalaman 10 kilometer dari permukaan laut.
menurut BMG gempa bali hari ini terjadi pada pukul 10.16 WIB di Nusa
Dua, Bali
Episentrum gempa bali hari ini diperkirakan berada di lokasi 9.89
Lintang Selatan dan 114.53 Bujur Timur. Pusat gempa bali 13 oktober 2011
berada pada jarak 143 kilometer arah Barat Daya, Nusa Dua, Bali.
Gempa yang terjadi di Nusa Dua, Bali, juga dirasakan masyarakat Jawa Timur, khususnya di kawasan Surabaya.
Gempa 6,8 SR di Nusa Dua, Bali juga dirasakan di hampir semua
wilayah di Banyuwangi. Guncangan kuat itu merusak sejumlah bangunan dan
fasilitas umum.
Menurut informasi, kerusakan bangunan terjadi di sejumlah tempat. Diantaranya tembok ruangan Fraksi PDI Perjuangan dan Fraksi PKNU, DPRD Banyuwangi, retak-retak. Selain itu genting dari bangunan proyek pers room DPRD Banyuwangi rontok.
Kerusakan juga dialami sejumlah rumah di Dusun Krajan Desa Tembokrejo Kecamatan Muncar. Dinding rumah retak-retak dan banyak genting yang rontok. Kerusakan serupa juga dialami sejumlah gedung SD di Kecamatan penghasil ikan lemuru tersebut.
Didesa Tembokrejo,Muncar"Dinding retak-retak dan genting rumah saya jatuh berantakan,",Kamis (13/10/2011).Di Desa Kumendung Kecamatan Muncar, juga dilaporkan adanya 4 rumah warga roboh. Disebutkan pula banyak gedung SD di kecamatan yang sama mengalami retak-retak. Namun informasi tersebut belum dikonfirmasi lebih lanjut.dan juga "Empat rumah di Kumendung roboh, informasinya dekat Pondok Walisongo.Informasi lain menyebutkan, gedung kampus Politeknik Banyuwangi, Kecamatan Kabat, Banyuwangi, juga mengalami hal serupa. Namun belum diketahui seberapa parah kerusakan yang terjadi di kampus yang lebih dikenal dengan nama Poliwangi tersebut.
Menurut informasi, kerusakan bangunan terjadi di sejumlah tempat. Diantaranya tembok ruangan Fraksi PDI Perjuangan dan Fraksi PKNU, DPRD Banyuwangi, retak-retak. Selain itu genting dari bangunan proyek pers room DPRD Banyuwangi rontok.
Kerusakan juga dialami sejumlah rumah di Dusun Krajan Desa Tembokrejo Kecamatan Muncar. Dinding rumah retak-retak dan banyak genting yang rontok. Kerusakan serupa juga dialami sejumlah gedung SD di Kecamatan penghasil ikan lemuru tersebut.
Didesa Tembokrejo,Muncar"Dinding retak-retak dan genting rumah saya jatuh berantakan,",Kamis (13/10/2011).Di Desa Kumendung Kecamatan Muncar, juga dilaporkan adanya 4 rumah warga roboh. Disebutkan pula banyak gedung SD di kecamatan yang sama mengalami retak-retak. Namun informasi tersebut belum dikonfirmasi lebih lanjut.dan juga "Empat rumah di Kumendung roboh, informasinya dekat Pondok Walisongo.Informasi lain menyebutkan, gedung kampus Politeknik Banyuwangi, Kecamatan Kabat, Banyuwangi, juga mengalami hal serupa. Namun belum diketahui seberapa parah kerusakan yang terjadi di kampus yang lebih dikenal dengan nama Poliwangi tersebut.
Kepala BMKG Wilayah III Denpasar Wayan Suwardana mengatakan gempa
tersebut tidak menyebabkan gelombang tsunami. Meski demikian, dia
meminta agar warga tetap waspada.
Getaran lindu cukup kuat ini,dirasakan pula hingga Madura, Jember,
Blitar, Surabaya, Malang,dan Kediri (kediaman Penulis kurang lebih 6 detik).sejumlah warga sempat panik,
tapi kini situasi berangsur-angsur membaik.
0 komentar:
Posting Komentar